Pinjaman Kur Bank Mandiri Online
Kredit Usaha Rakyat (KUR) adalah kredit/pembiayaan yang diberikan oleh perbankan kepada UMKMK yang feasible tapi belum bankable. KUR bertujuan untuk meningkatkan dan memperluas pelayanan Bank kepada UMKM produktif, meningkatkan kapasitas daya saing UMKM, mendorong pertumbuhan ekonomi dan penyerapan tenaga kerja, serta menanggulangi kemiskinan
Kredit Usaha Rakyat (KUR) Bank Mandiri terdiri dari 3 jenis yaitu :
Sumber : https://www.bankmandiri.co.id/kredit-usaha-rakyat-kur-
Kredit Usaha Rakyat (KUR) Bank Mandiri
Manfaatkan suku bunga super murah dari KUR Bank Mandiri. Penuhi kebutuhan Modal Kerja dan Investasi Usaha Anda dan Keluarga.
1 Januari 2021 s.d 31 Desember 2021 (atau sampai dengan pemberitahuan selanjutnya).
4. Jangka Waktu Kredit
5. Persyaratan Dokumen Pengajuan
Aplikasi Permohonan Kredit
Foto copy E-KTP, KK, Surat Nikah/ cerai (bagi yang sudah menikah/cerai)
Pas foto terbaru calon debitur dan pasangan
Surat Izin Usaha Mikro dan Kecil (IUMK)/ Surat keterangan domisili usaha/ Surat keterangan usaha lainnya.
NPWP (apabila limit kredit >Rp 50 Juta)
We are here to help by providing convenience and a range of solutions for all your loan needs
Solusi pinjaman dengan berbagai pilihan yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan Anda
Berbagai solusi pembiayaan yang memberikan kemudahan dan flexibilitas dalam bertransaksi untuk kemajuan Bisnis Anda
Bank Mandiri bekerjasama dengan beberapa e-commerce terkemuka di Indonesia memberikan kesempatan kepada nasabah Bank Mandiri yang terdaftar sebagai online seller untuk mengajukan pembiayaan usaha mikro. Dana tersebut dapat dipergunakan untuk membiayai kebutuhan usaha e-commerce nasabah, baik untuk kebutuhan investasi maupun kebutuhan modal kerja.
Proses pengajuan sampai dengan approval dilakukan secara online melalui platform partner e-commerce yang telah bekerja sama dengan Bank Mandiri. Dana akan diterima di rekening Bank Mandiri nasabah setelah pinjaman disetujui.
Borrower of Small KUR and Special KUR with a credit limit above IDR 100,000,000.00 (one hundred million rupiah) is required to participate in the Employee Social Security Program (BPJS) in accordance with the provisions of laws and regulations of employment social security implementation